Bab IDari Sini Kami Memulai
ü Mengapa Berada di Jalan Da’wah?Sesungguhnya jalan da’wah ini adalah kebutuhan kami sendiri. Rasa kebutuhan yang melebihi sekedar merasakan bahwa jalan ini merupakan kewajiban yang harus kami lakukan,karena kami melangkah di jalan ini merupakan bagian dari rasa syukur kami atas hidayah Allah SWT.
Jalan da’wah mengajarkan bahwa kami memang membutuhkan da’wah. Lalu kebersamaan dengan saudara-saudara di jalan ini semakin menegaskan bahwa kami hidup bersama di jalan ini agar berhasil dalam...